Bunga dan Tabel Angsuran KUR BRI 2024 Pinjaman Rp 50 Juta, Ini Syarat Pengajuannya
Bunga dan Tabel Angsuran KUR BRI 2024 Pinjaman Rp 50 Juta--
- Suku bunga 6 persen efektif per tahun
- Bebas biaya administrasi dan provisi
Lantas, berapa bunga KUR BRI Mikro untuk pinjman Rp 50 juta ini? Berikut ulasannya.
Besaran suku bunga KUR BRI 2024 yakni 6 sampai dengan 9 persen per tahun, berikut rincian lengkapnya:
1. Bunga 3 persen
Untuk besaran bunga 3 persen per tahun bisa didapatkan jika nasabah mengajukan pinjaman dengan limit maksimal Rp 10 juta (KUR Super Mikro)
BACA JUGA:Punya Usaha Peternakan? Segera Ajukan KUR BRI 2024, Begini Tabelnya untuk Pinjaman Rp 75 Juta
2. Bunga 6-9 persen
Sedangkan bunga 6-9 persen efektif per tahun untuk pinjaman KUR Mikro dan KUR KeciI, berikut rinciannya:
- Pinjaman ke-1: 6 persen efektif per tahun
- Pinjaman ke-2: 7 persen efektif per tahun
- Pinjaman ke-3: 8 persen efektif per tahun
- Pinjaman ke-4: 9 persen efektif per tahun
BACA JUGA:Begini Cara Ajukan KUR BRI 2024 Pinjaman Rp 50 Juta, Angsuran Mulai Rp 900 Ribuan per Bulan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: