Iklan RBTV Dalam Berita

Horor Menempuh Perjalanan Jauh Karena Mudah Mabuk, Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Horor Menempuh Perjalanan Jauh Karena Mudah Mabuk, Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Mabuk perjalanan disebabkan beberapa hal, namun ada cara mengatasinya--

BACA JUGA:Habis Lebaran Mobil Jenis Ini akan Dilarang Isi Pertalite, Ini Daftar Jenis Mobilnya

8. Minum obat mabuk perjalanan

Mabuk perjalanan bukan merupakan kondisi serius, dan cukup ditangani dengan obat anti mabuk yang disarankan diminum satu hingga dua jam sebelum perjalanan. 

Konsumsi obat ini bisa dilakukan sebelum atau setelah gejala muncul. Obat mencegah mabuk perjalanan yang biasanya diresepkan dokter adalah domperidone, metoclopramide, atau ondansetron. 

Namun perlu diingat sebagian obat mencegah mabuk perjalanan memiliki efek samping yang menyebabkan rasa kantuk. Sehingga, hindari mengkonsumsi obat mencegah mabuk perjalanan saat Anda harus mengemudikan kendaraan.

 

BACA JUGA:Bansos Lebaran, Lansia dan Yatim Piatu Dapat Rp 600.000, Cair Akhir Ramadhan

Demikian tips yang bisa Anda lakukan jika diri Anda atau anggota keluarga Anda termasuk orang yang mabuk dalam perjalanan.

 

Tim liputan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: