Ini Deretan Negara yang Punya Paspor Terlemah di Dunia 2024, Susah untuk Bebas Visa
Paspor Terlemah di Dunia --
Kerjasama diplomatik antara negara-negara, seperti kesepakatan bebas visa, dapat meningkatkan kekuatan paspor.
BACA JUGA:Cekcok Berujung Penganiayaan, Pegawai Restoran Laporkan Pelanggan ke Polisi
4. Kemampuan Ekonomi
Negara dengan ekonomi yang kuat cenderung memiliki paspor yang lebih kuat karena negara-negara lain lebih mungkin menjalin kerjasama perjalanan tanpa visa dengan negara tersebut.
Semakin banyak negara yang dapat diakses tanpa visa, semakin tinggi skor paspor suatu negara.
Demikianlah ulasan mengenai paspor terlemah di dunia 2024 berserta faktor yang mempengaruhinya. Semoga bermanfaat.
Nutri Septiana
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: