Demi Tugas, Kelompok Profesi Ini Tidak Libur saat Lebaran

Saat lebaran, beberapa kelompok profesi malah tidak libur--
5. Pekerja di Bidang Kesehatan
Sama seperti polisi dan tentara, mereka yang bekerja di bidang kesehatan juga telah melakukan sumpah profesi untuk mengutamakan kepentingan pasien dibandingkan dengan kepentingan individu.
Jadi tidak heran kalau para pekerja kesehatan harus selalu siap siaga melayani masyarakat, termasuk saat musim mudik dan hari lebaran.
6. Karyawan Hotel dan Restoran
Bukannya mendapatkan libur saat hari lebaran, para karyawan di hotel dan restoran ternama justru mendapatkan pekerjaan yang lebih banyak.
Pasalnya saat mudik lebaran tiba, banyak orang yang melakukan liburan dan menginap hotel serta mengunjungi restoran untuk makan bersama keluarga.
Jadi, para karyawan di hotel dan restoran tentu tidak akan bisa menikmati liburan saat musim lebaran tiba.
BACA JUGA:Dapatkan Reward Saldo Gratis dari 5 Game Penghasil Uang Terpopuler di 2025, Kaum Mager Bisa Coba
7. Pegawai Teknologi Komunikasi dan Sistem Informasi
Para pekerja di bidang teknologi, komunikasi dan informasi juga tidak bisa menikmati lebaran beserta keluarga.
Sebab saat lebaran, jasa komunikasi dan sistem informasi sangat dibutuhkan oleh masyarakat.
Terlebih bagi mereka yang bertugas sebagai customer service, mereka harus siap menerima aduan, pertanyaan, dan keluhan masyarakat terkait sistem komunikasi yang dipakainya.
Demikian beberapa kelompok profesi yang tidak libur saat lebaran. Semoga jasa mereka diganjar pahala oleh sang kuasa. Aamiin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: