Butuh Pinjol? Berikut Daftar Pinjol Terdaftar di OJK dan Tanpa DC Lapangan

Sabtu 27-12-2025,13:08 WIB
Reporter : Rendra Aditya
Editor : Purnama Sakti

Terdapat biaya layanan sebesar 1.42% dari pokok pinjaman.

Sebagai contoh, jika Anda mengajukan pinjaman sebesar Rp20 juta dengan tenor pinjaman selama 6 bulan, maka cicilan per bulan sekitar Rp3.6 juta.

6. Modalku

Modalku adalah platform P2P Lending yang memungkinkan Anda menyalurkan modal atau mendapatkan pinjaman dengan aman tanpa DC lapangan. 

Berizin OJK dan bersertifikasi ISO 27001, Modalku cocok bagi pebisnis UMKM yang membutuhkan modal cepat tanpa jaminan fisik. 

Anda bisa menyalurkan dana mulai Rp100 ribu dengan tenor 1-24 bulan dan imbal hasil 8%-24% per tahun.

BACA JUGA:Mengapa DC Lapangan Disebut juga Mata Elang? Ternyata Begini Praktiknya dan 5 Cara Menghadapinya

7. Rupiah Cepat

Rupiah Cepat menyediakan pinjaman cicilan online tanpa jaminan dan proses cepat tanpa BI Checking maupun kunjungan DC lapangan. 

Terdaftar OJK, aplikasi pinjol ini cocok sebagai solusi darurat yang aman dan terpercaya. 

Jumlah pinjaman yang ditawarkan mulai Rp200 ribu hingga Rp100 juta dengan tenor panjang, yaitu 91-360 hari, dan bunga maksimal 24% per tahun.

Demikian informasi tentang daftar pinjol yang terdaftar di OJK dan tidak memiliki DC lapangan. Semoga bermanfaat.

 

Rendra Aditya

Kategori :