Keutamaan Surat Al Waqiah, Pengundang Rezeki Melimpah, Ini Waktu yang Tepat Mengamalkannya

Minggu 27-08-2023,11:19 WIB
Reporter : Tim liputan

عَنْ عَبْدِ اللَّهِ بْنِ مَسْعُودٍ، قَالَ: سَمِعْتُ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وسلم يَقُولُ: "مَنْ قَرَأَ سُورَةَ الْوَاقِعَةِ كُلَّ لَيْلَةٍ لَمْ تُصِبْهُ فَاقَةٌ أَبَدًا 

 

Dari Abdullah ibnu Mas'ud yang mengatakan bahwa ia pernah mendengar Rasulullah SAW bersabda: Barang siapa yang membaca surat Al-Waqi’ah setiap malam, niscaya tidak akan tertimpa kemiskinan selamanya. 

 

2. Hadis semisal diriwayatkan dari Ibnu Mas'ud

 

عَنِ ابْنِ مَسْعُودٍ؛ أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى الله عليه وسلم قَالَ: "مَنْ قَرَأَ سُورَةَ الْوَاقِعَةِ فِي كُلِّ لَيْلَةٍ، لَمْ تُصِبْهُ فَاقَةٌ أَبَدًا 

 

Dari Ibnu Mas'ud, bahwa Rasulullah SAW telah bersabda: "Barangsiapa membaca surat Al-Waqiah setiap malamnya, niscaya tidak akan tertimpa kemiskinan selamanya."

BACA JUGA:Bukan Sekali, Setiap Hari Malaikat Maut 70 kali Memandang Wajah Kita, Termasuk saat Tertawa dan Menangis

 

3. Hadis diriwayatkan dari Ibnu Asakir

مَنْ قَرَأَ سُورَةَ الْوَاقِعَةِ كُلَّ لَيْلَةٍ، لَمْ تُصِبْهُ فَاقَةٌ أَبَدًا 

 

Barang siapa yang membaca surat Al-Waqi'ah setiap malam, niscaya tidak akan terkena kemiskinan selamanya'.” (HR. Ibnu Asakir) 

 

Kategori :