Lewat produk pinjaman Siaga dan pinjaman Reguler Anda bisa memperoleh pinjaman uang mulai ratusan ribu hingga Rp 2 juta rupiah.
Sedangkan khusus buat Uang Kuliah Tahunan (UKT) Anda bisa mengajukan pinjaman hingga Rp 15 juta dengan pencairan dana dalam 24 jam.
Dana Bagus adalah layanan pinjaman uang yang bisa dicicil dengan durasi antara 71 hari sampai 81 hari atau setara 5-3 kali cicilan.
BACA JUGA:Pinjaman Online Bunga Rendah Bayar Bulanan, Ini Dia 15 Rekomendasinya Buat Kamu
4. Finmas
Pinjaman uang yang bisa dicicil juga bisa Anda dapatkan dari aplikasi Finmas dengan pengajuan tanpa syarat jaminan.
Aplikasi pinjol ini menawarkan dua produk berupa pinjaman harian dan pinjaman uang bayar bulanan dengan tenor sampai 3 bulan khusus untuk pembelian barang.
Melalui produk Cash Advance Anda bisa mengajukan pinjaman tunai dengan limit mulai dari Rp 500 hingga Rp 2,5 juta.
Sedangkan pinjaman dengan cicilan bisa Anda ajukan melalui produk pembiayaan Cicilan Xtra dengan limit lebih besar mulai dari Rp 3 juta hingga Rp 5 juta.
Syarat pinjaman Finmas cukup mudah dipenuhi yakni berupa kartu kependudukan dan bukti penghasilan saja.
Bahkan bagi Anda yang tidak memiliki slip gaji bisa saja menggantinya dengan kartu pegawai yang dikeluarkan oleh perusahaan tempat bekerja.
BACA JUGA:Ini 6 Pinjaman Online Bunga Rendah, Bisa Cair hingga Rp 50 Juta, Ada Bunga 0 Persen
5. Indodana
Selain finmas, pinjaman uang yang bisa dicicil juga tersedia di layanan Indodana.
Cicilan maksimal 9 bulan bisa Anda temukan dari layanan pinjaman Indodana dengan jumlah kredit maksimal Rp 12 juta.
Aplikasi pinjol di bawah menegement PT Artha Dana Teknologi merupakan pinjaman online resmi yang telah mengantongi izin dari OJK.