Syarat dan Cara Pengajuan Pinjaman BNI dengan Jaminan Sertifikat Rumah Terbaru 2024

Jumat 26-01-2024,00:55 WIB
Reporter : Sheila Silvina
Editor : Agus Faizar

- Mengisi formulir pengajuan

- Melengkapi berbagai dokumen persyaratan

BACA JUGA:Terungkap Kapan Kenaikan Gaji PNS 8 Persen Tahun 2024 Dibayar, Tabel Kenaikan Gaji PNS 2024 Ada di Sini

Dokumen yang dibutuhkan untuk pengajuan Pinjaman BNI Griya Multiguna mencakup:

- Fotokopi pemohon istri atau suami

- Fotokopi Surat Nikah dan KK

- Fotokopi bukti penghasilan atau slip gaji

- Fotokopi SHM, IMB, dan PBB terakhir

- Fotokopi NPWP

- Pas Foto pemohon dan pasangan

- Fotokopi Surat Keterangan lainnya

- Foto rumah atau jaminan kredit

- Sertakan juga fotokopi sertifikat tanah atau Hak Milik Bangunan sebagai pelengkap dan bahan pertimbangan pihak bank.

BACA JUGA:Tidak Ada Bunga, Ini Tabel Angsuran KUR BSI Januari 2024 Pinjaman Rp 20-100 Juta

Adapun suku bunga, biaya, dan denda yang perlu diperhatikan adalah sebagai berikut:

Jangka Waktu Kurang dari 10 Tahun

Kategori :