5 Resep Kue Putri Salju untuk Lebaran Idul Fitri, Lezat dengan 5 Varian Rasa

Jumat 29-03-2024,11:45 WIB
Reporter : Tianzi Agustin
Editor : Purnama Sakti

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Lima resep kue putri salju untuk lebaran Idul Fitri, lezat dengan 5 varian rasa

Menjelang hari raya Idul Fitri, biasanya orang-orang membuat aneka kue untuk dihidangkan ke keluarga, tetangga, teman yang datang ke rumah. Salah satu kue yang dihidangkan adalah kue putri salju.

Selain harganya yang terjangkau, kue putri salju dapat dengan mudah dibuat. Apa saja bahan-bahan dan cara-caranya? Yuk, simak artikel ini hingga akhir.

Berikut 5 resep dan cara praktis membuat kue putri salju dengan berbagai varian rasa.

BACA JUGA:KUR BSI 2024 Tawarkan Pembiayaan hingga Rp 500 Juta, Catat Besaran Margin dan Jenis KUR yang Dibuka

1. Resep Putri Salju Kacang

Bahan:

- 100 gram kacang tanah yang sudah disangrai.

- 40 gram gula halus.

- 300 gram campuran margarin dan butter.

- 450 gram tepung terigu.

- 30 gram maizena.

- 2 butir kuning telur.

- 2 sendok makan susu bubuk.

BACA JUGA:KUR BSI 2024, Begini Cara Pengajuan Online dan Simulasi Cicilan Plafon Rp 25 Juta Sampai Rp 50 Juta

Kategori :