Berikut Bunga KUR BRI 2024:
- Bunga 3 persen per tahun untuk pinjaman KUR Super Mikro dengan plafon sampai dengan Rp 10 juta.
- Bunga 6-9 persen per tahun untuk pinjaman KUR Mikro dengan plafon antara Rp 10 juta sampai dengan Rp 100 juta.
- Bunga 6-9 persen per tahun untuk pinjaman KUR Kecil dengan plafon antara Rp 100 juta sampai dengan Rp 500 juta
- Pinjaman dengan plafon sampai dengan Rp 100 juta tidak diperlukan agunan tambahan.
- Sedangkan pinjaman dengan plafon di atas Rp 100 juta dibutuhkan agunan tambahan sesuai dengan penilaian bank.
BACA JUGA:Cara Pinjam Uang di BCA Mobile, Pinjaman Rp9 Juta Bunga 1 Persen, Angsuran Mulai Rp346 Ribuan
Demikian ulasan mengenai tabel pinjaman BRI 2024, plafon Rp 10-50 juta bunga 6 persen tenor selama 5 tahun. Semoga bermanfaat.
(Nutri Septiana)