Hati-hati Terjerat! Ini Penyebab Bisa Dapat SMS dari Pinjol, serta Cara Memblokirnya

Sabtu 01-06-2024,11:02 WIB
Reporter : Sheila Silvina
Editor : Septi Fitriani

1. Buka aplikasi WhatsApp dan ketuk ikon titik tiga (Lainnya), pilih Setelan.

2. Ketuk Privasi, lalu masuk ke Kontak Diblokir.

3. Ketuk Tambah dan pilih kontak yang ingin diblokir.

BACA JUGA:Cara Mudah Cek Emas Palsu Atau Asli Cuma Pakai Cuka, Ini Caranya

Cara lain untuk memblokir kontak di WhatsApp:

1. Buka chat dengan kontak yang ingin diblokir.

2. Ketuk ikon titik tiga (Lainnya) lalu pilih Blokir.

Untuk memblokir nomor tidak dikenal:

1. Buka chat WhatsApp dengan kontak tersebut.

2. Pilih Blokir, Laporkan Kontak, lalu Blokir.

Dengan memahami penyebab cara memblokir nomor telepon dari pinjol ilegal, Anda dapat melindungi diri dari tawaran yang tidak diinginkan dan potensi penipuan. Tetap waspada dan selalu cek legalitas layanan pinjaman yang Anda gunakan. 

Selain itu, edukasikan diri Anda tentang risiko-risiko yang terkait dengan pinjaman online agar dapat membuat keputusan yang lebih bijak dalam mengelola keuangan pribadi. 

Ingatlah bahwa menjaga privasi dan keamanan data pribadi adalah langkah penting dalam melindungi diri dari berbagai ancaman digital yang semakin marak di era modern ini.

Demikianlah itulah alasan kenapa bisa dapat SMS dari pinjol, serta cara memblokirnya.

Sheila Silvina

Kategori :