Besok 9 Juli 2024, Tarif Tol Surabaya-Mojokerto Naik, Simak Rincian Terbarunya

Senin 08-07-2024,14:39 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Agus Faizar

BACA JUGA:Mudah dan Cepat, Ini Cara Cek Tarif Jalan Tol Online, dari Website hingga Aplikasi

Selain menaikkan tarif, pengelola tol Surabaya-Mojokerto juga meningkatkan pelayanannya, seperti layanan transaksi, layanan lalu lintas dan layanan pemeliharaan untuk memberikan keamanan, kenyamanan, dan keselamatan kepada pengguna jalan tol. 

Pemeliharaan rutin dan non rutin di wilayah jalan tol turut dilakukan, seperti pembersihan saluran, pemeliharaan sarana pelengkap jalan, perbaikan saluran drainase, pelapisan perkerasan jalan dan pengecatan marka, guardrail, jembatan serta median jalan. 

BACA JUGA:Segini Tarif Tol Termahal di Trans Jawa 2024 untuk Golongan I, Cek Sebelum Masuk Tol

Lantas, berapa tarif tol Surabaya-Mojokerto terbaru?

Daftar Tarif Tol Surabaya-Mojokerto 2024 Terbaru

1. Simpang Susun Waru

  • Gol I: Rp3.000
  • Gol II dan III: Rp5.000
  • Gol IV dan V: Rp7.000

2. Warugunung

Warugunung-Driyorejo

- Gol I: Rp15.000

- Gol II dan III: Rp24.500

- Gol IV dan V: Rp37.000

Warugunung-Krian

- Gol I: Rp22.500

- Gol II dan III: Rp37.500

- Gol IV dan V: Rp56.500

Kategori :