Ini Sebabnya Kenapa Makan Kecubung Bisa Bikin Mabuk dan Berhalusinasi

Sabtu 13-07-2024,16:18 WIB
Reporter : Sheila Silvina
Editor : Agus Faizar

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Ini sebabnya kenapa makan kecubung bisa bikin mabuk dan halusinasi.

Pernahkah sahabat camkoha mendengar tentang buah kecubung? Tahu bentuknya? Kecubung adalah tumbuhan jenis perdu yang memiliki batang kayu tebal dan bercabang banyak, tumbuh dengan tinggi kurang dari 2 meter. 

BACA JUGA:Lebih Mematikan dari Narkoba, Ini 7 Bahaya Mengonsumsi Buah Kecubung

Daun kecubung berwarna hijau berbentuk bulat telur, tunggal, tipis, dan pada bagian tepinya berlekuk-lekuk tajam dan letaknya berhadap-hadapan.

Mungkin sahabat pernah mendengar kabar viral tentang buah kecubung. Buah ini menjadi viral karena salah satu warga mabuk setelah mengonsumsinya. 

BACA JUGA:Tak Melulu Berbahaya, Ini Beberapa Manfaat Buah Kecubung Untuk Kesehatan

Meski tergolong buah-buahan, kecubung perlu dihindari karena memiliki banyak dampak negatif saat dikonsumsi.

Untuk mengenal lebih dalam tentang bahaya efek mengonsumsi buah kecubung, langsung saja simak penjelasan berikut.

BACA JUGA:Ini Bahaya Mengonsumsi Buah Kecubung Sembarangan, Bisa Sebabkan Kematian

Bahaya Efek Mengonsumsi Buah Kecubung

Buah kecubung yang termasuk dalam famili Solanaceae ini mendapat julukan "terompet setan."

Julukan ini muncul karena buah kecubung mengandung beberapa senyawa yang membahayakan tubuh.

Dikutip dari beberapa sumber, berikut adalah dampak negatif dari mengonsumsi buah kecubung:

BACA JUGA:Viral Puluhan Orang Dirawat di RSJ di Kalsel Akibat Kecubung, Ini Kandungan Kecubung yang Bikin Mabuk

1. Menimbulkan Halusinasi

Kategori :