Tarif Cukai Rokok 2024, Begini Cara Perhitungan Pajaknya

Rabu 17-07-2024,22:03 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Septi Widiyarti

BACA JUGA:Tempat Camping di Bengkulu yang Punya Pemandangan Indah, Cocok untuk Long Weekend

5. Manfaat Pemungutan

Pendapatan dari Pajak maupun Cukai yang diterima pemerintah daerah dan pusat akan digunakan kembali untuk menunjang kesehatan perokok itu sendiri. Contohnya untuk menyediakan fasilitas smoking area bagi perokok sampai kampanye bahaya merokok.

Cukai dan pajak yang dikenakan untuk setiap bungkus rokok pun akan menekan peredaran rokok serta menambah pendapatan negara.

Keadaan ini menunjukkan bahwa konsumsi rokok di satu sisi berdampak positif bagi penerimaan negara. Namun, disisi lain menimbulkan dampak negatif bagi kesehatan penikmatnya.

 

Nutri Septiana

Kategori :