WNI Bagikan Pengalaman Unik Soal Mulung di Australia, Penemuannya Bukan Kaleng-kaleng

Sabtu 14-09-2024,16:03 WIB
Reporter : Sheila Silvina
Editor : Agus Faizar

BACA JUGA:10 Contoh Latihan Soal Tes Intelijen Umum (TIU) untuk CPNS 2024 Lengkap dengan Kunci Jawaban

Apakah Memungut Barang di Australia Legal?

Salah satu pertanyaan yang sering muncul adalah apakah memungut barang bekas di Australia ini legal? Hingga saat ini, belum ada aturan resmi yang menyebutkan bahwa memungut barang-barang yang dibuang di pinggir jalan adalah tindakan ilegal. 

Namun, ada beberapa wilayah di Victoria, seperti Darebin, yang melarang praktik ini. Jika tertangkap, pelaku bisa didenda hingga AU$300. 

BACA JUGA:Selama 5 Tahun ini Pemkab BS Tuntaskan Pembangunan 287 Ruas Jalan, 73 Jembatan dan 304 Irigasi

Namun, pelarangan ini lebih terkait aspek keamanan, karena ada kekhawatiran bahwa barang yang dibuang mungkin berbahaya atau rusak dan bisa membahayakan orang lain.

Meski begitu, belum pernah ada laporan tentang seseorang yang didenda karena memungut barang bekas. Selain itu, siapa yang mau melaporkan kehilangan barang yang memang sudah tidak diinginkan, bukan?

BACA JUGA:Ajang Pemilihan Trans Queen 2024 Tuai Gejolak di Masyarakat, Polda Gorontalo Gerak Cepat Panggil Semua Pihak

Fenomena 'memulung' di Australia ini menunjukkan bahwa kadang-kadang, yang dianggap tak berharga bagi satu orang bisa menjadi harta bagi orang lain. Dan dalam hal ini, Nurhidayah berhasil memanfaatkan peluang tersebut dengan sangat baik.

 

(Sheila Silvina)

Kategori :