5. Gigi Goyang atau Hilang Terlalu Awal
Jika gigi anak bergoyang atau hilang terlalu awal tanpa adanya alasan yang jelas, ini bisa menjadi tanda bahwa ada masalah dengan penataan gigi mereka.
BACA JUGA:Mudah, Begini Cara Mencari Agen BRILink Terdekat, Ini Keuntungan Jadi Agen BRILink
Dalam beberapa kasus, behel gigi mungkin diperlukan untuk memperbaiki masalah ini dan mencegah komplikasi lebih lanjut.
Itulah fakta di balik pemasangan kawat gigi pada anak yang perlu Bunda ketahui. Semoga artikel ini bermanfaat.
Putri Nurhidayati