NASIONAL, RBTV.DISWAY.ID - Tabel simulasi cicilan KUR BRI terbaru pinjaman Rp 10 juta-Rp 500 juta, begini rincian bunganya.
Mayoritas KUR BRI disalurkan kepada sektor produksi, dengan proporsi mencapai 55,95%.
BRI memiliki berbagai jenis KUR pada tahun 2025 ini, yaitu KUR Mikro, KUR Kecil, dan KUR TKI. Penyaluran KUR tertuju kepada nasabah yang selama ini belum pernah mendapatkan pinjaman dari bank. Ketiga KUR tersebut sama-sama menetapkan bunga sebesar 6% per tahun.
BACA JUGA:Begini Aturan Terbaru PPPK Tahap 2, Apakah Gunakan Passing Grade?
Rincian Lengkap Tabel KUR BRI Terbaru Pinjaman Rp 10 Juta-Rp 500 Juta
* Plafon Rp 10 juta
Tenor 12 kali: Rp 850.000 per bulan
Tenor 24 kali: Rp 433.334 per bulan
Tenor 36 kali: Rp 294.444 per bulan
Tenor 48 kali: Rp 225.000 per bulan
Tenor 60 kali: Rp 183.334 per bulan
BACA JUGA:Ajukan KUR Mandiri 2025 Hari Ini, Pinjaman Rp 40 Juta Bisa Dicicil 60 Kali, Cek Tabel Angsurannya
* Plafon Rp 20 juta
Tenor 12 kali: Rp 1.700.000 per bulan
Tenor 24 kali: Rp 866.668 per bulan