Iklan RBTV Dalam Berita

Kisah Karomah Waliyullah Habih Sholeh Tanggul Bertemu Nabi Khidir

Kisah Karomah Waliyullah Habih Sholeh Tanggul Bertemu Nabi Khidir

Habib Sholeh Muhsin Al-Hamid--

Tak lama kemudian, setelah Habib Sholeh menengadahkan tangannya ke langit, seraya membaca doa meminta hujan.

 

Tak lama kemudian, hujan pun turun. Suatu ketika ada orang bertanya, "Ya Habib Sholeh, apa sih kelebihan ibadah Habib sehingga doa Habib cepat terkabul ? Habib Sholeh menjawab. 

 

"Mau tahu rahasianya? Saya tidak pernah menaruh pispot di kepala saya." Orang itu bertanya kembali, "Apa maksudnya, ya Habib?"

 

"Habib Sholeh berkata, “Jangan pernah pispot di kepala dalam beribadah artinya, jangan membanggakan dunia yang pada akhirnya hanya akan membuat diri kita malu.

BACA JUGA:Keuangan Lancar Terus, 7 Weton Ini Bisa Traveling Bareng Keluarga Sepuasnya

Pispot, walaupun terbuat dari emas murni yang terbaik di dunia dan bertahtakan intan berlian yang juga terbaik, kalau dibuat topi, tetap akan membuat malu. Kalau orang membangga-banggakan diri bermodalkan dunianya, lihat saja, orang itu akan terjerembab oleh dunia. Karena amal orang itu dipamer-pamerin," kata Habib Sholeh. Selain itu katanya, "Jangan melakukan dosa syirik." 

 

Karomah Habib Sholeh Nama Habib Sholeh kian terkenal dan harum. Kisah-kisah yang menceritakan karamah beliau tak terhitung.

 

Tetapi perlu dicatat, karamah hanyalah suatu indikasi kewalian seseorang. Kelebihan itu dapat dicapai setelah melalui proses panjang yaitu pelaksanaan ajaran Islam secara kaffah (sempurna).

 

Dan itu dilakukan secara konsekuensi dan terus menerus (istiqamah), sampai dikatakan bahwa istiqamah itu lebih mulia dari seribu karamah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: