Iklan dempo dalam berita

Istidraj, Kenikmatan yang Diberikan Kepada Seseorang dengan Murka Allah SWT, Berikut Ciri-cirinya

Istidraj, Kenikmatan yang Diberikan Kepada Seseorang dengan Murka Allah SWT, Berikut Ciri-cirinya

Istidraj, Kenikmatan yang Diberikan Kepada Seseorang dengan Murka Allah SWT, Berikut Ciri-cirinya--

Pada saat manusia meninggalkan peringatan Allah ta'ala maka Allah akan membuka pada mereka pintu nikmat sebagai bentuk istidraj.

 

Sehingga orang yang diberi istidraj pun akan lalai, merasa bangga, dan sombong atas nikmat yang telah Allah berikan.

 

Kemudian karena sikap orang tersebut, maka dirinya akan mendapatkan siksa di akhirat kelak. 

 

Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam bersabda "bila kamu melihat Allah memberi pada hamba dari (perkara) dunia yang diinginkannya, Padahal dia terus berada dalam kemaksiatan kepada Allah, maka ketahuilah bahwa hal itu adalah istidraj (jebakan berupa nikmat yang disegerakan) dari Allah," (HR: Ahmad).

 

BACA JUGA:Karomah Sa’ad bin Abi Waqqash, Wali Allah yang Menaklukan Sungai Tigris

 

Allah berfirman yang artinya "maka tatkala mereka melupakan peringatan yang telah diberikan kepada mereka, kami pun membukakan semua pintu-pintu kesenangan untuk mereka, sehingga apabila mereka bergembira dengan apa yang telah diberikan kepada mereka kami siksa mereka dengan sekonyong-konyong maka ketika itu mereka terdiam berputus asa," (QS: al-an'am ayat 44).

 

Rezeki yang berlimpah yang kita dapatkan sebenarnya merupakan ujian yang sesungguhnya dari Allah ta'ala.

 

Apakah dengan rezeki yang didapatkan itu akan membuat orang semakin lalai dan meninggalkan ibadah?.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: