Kelelawar Masuk ke Dalam Rumah, 7 Artinya Bisa Baik atau Buruk
7 arti kelelawar masuk rumah--
3. Aura negatif di dalam rumah
Menurut Primbon Jawa, kelelawar merupakan salah satu binatang yang mudah terpancing aura negatif.
Sehingga, apabila ada kelelawar masuk rumah, dipercaya sebagai tanda adanya aura negatif karena hewan ini tertarik untuk berkunjung.
BACA JUGA:Tanpa Agunan, KUR BNI Siapkan Pinjaman hingga Rp 100 Juta, Berikut Syarat dan Caranya
Aura negatif bisa karena berbagai alasan, baik rumah yang ditinggali memiliki sejarah kelam, maupun dari si pemilik rumah seperti ia tidak hidup bahagia.
4. Menurut Masyarakat Tiongkok
Masyarakat Tiongkok percaya kalau kelelawar masuk ke rumah artinya sebuah keberuntungan. Oleh karena itu, mereka tidak akan mengusir hewan ini.
Bagi masyarakat Tiongkok, kelelawar adalah simbol umur panjang dan sehat.
Bahkan, masyarakat di sana memakai jimat kelelawar untuk kebahagiaan hidupnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: