Banyak Khasiat, 6 Buah Surga yang juga Tumbuh di Dunia Ini Miliki Keistimewaan
Banyak Khasiat, 6 Buah Surga yang juga Tumbuh di Dunia Ini Miliki Keistimewaan--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Al Quran adalah sumber dari semua hal. Di dalam Al Quran menjelaskan tentang hukum, sejarah, serta berbagai tuntunan hidup. Tidak hanya soal manusia, Al Quran juga menjelaskan banyak hal termasuk soal tumbuh-tumbuhan dan hewan.
BACA JUGA:Sederhana Namun Dahsyat, Amalan Ini Kata Gus Baha Mengalahkan Pahala Ahli Istighfar
Salah satu pengetahuan yang tercantum dalam Al Quran yakni buah-buahan yang baik dikonsumsi oleh manusia.
Buah yang disebut dalam Al Quran tentunya mempunyai banyak keistimewaan, ada yang menyebutkan bahwa buah-buahan tersebut termasuk ke dalam jenis buah yang tumbuh di dalam surga.
BACA JUGA:Hammadun, Orang Pertama Dipanggil Masuk Surga, Berwajah Seperti Bulan Purnama, Ini Penjelasannya
Berikut adalah 6 buah yang disebut dalam Al-Quran:
1. Kurma
Kurma adalah buah yang paling banyak disebut dalam Al Quran. Sejumlah ahli menyebut bahwa buah khas Negeri Jazirah Arab ini disebut 22 kali dalam kitab suci, meski dalam bentuk nama yang berbeda-beda.
Salah satu surat dalam Al Quran yang secara jelas menyebut kurma adalah Surat Al Mu'minun 3 ayat: 19-20:
BACA JUGA:Gambaran Keindahan Surga, Diantaranya Ada 3 Sungai dan Tempat Melihat Allah SWT
"Dengan air itu kami tumbuhkan bagimu kebun-kebun kurma dan anggur, yang di dalamnya terdapat buah-buahan yang banyak, dan darinya kamu boleh makan."
Kurma mengandung serat dan antioksidan yang tinggi. Manfaat nutrisinya dapat mendukung kesehatan otak dan mencegah penyakit.
BACA JUGA:7 Benda Surga yang Kini Berada di Bumi, Bahkan juga Diturunkan di Indonesia
Berikut adalah tiga antioksidan paling kuat dalam kurma:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: