Masih Nekat Tidak Ganti Oli Motor Matic? Ini 6 Dampaknya, Biaya Perbaikan Mahal
Rutin ganti oli motor matic agar tidak rusak--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Motor Matic bukan hanya sekadar di isi bahan bakar saja. Namun, juga perlu memperhatikan komponen lainnya termasuk oli.
Kuda besi juga wajib ganti oli, sebab bertujuan agar kendaraan Anda tetap terjaga performanya. Oli motor berperan krusial dalam menjaga kesehatan mesin kendaraan Anda.
BACA JUGA:Test Drive Mobil Showroom, Warga Kaur Tabrak Rumah di Dusun Besar
Ketika pemilik kendaraan motor matic lupa mengganti oli mesin, maka akan menyebabkan kerusakan pada motor. Bahkan biaya yang dikeluarkan juga lebih besar dari harga mengganti oli.
Masih belum tahu apa saja akibat jiika terlambat mengganti oli motor matic?
Supaya Anda lebih memahaminya, simak pembahasan berikut ini.
Menentukan kapan oli motor harus diganti juga bisa dilihat dari kilometer harian. Untuk pemakaian sekitar 20-50 kilometer sehari, maka sebaiknya penggantian oli dilakukan setiap satu setengah bulan.
BACA JUGA:Bansos BPNT Tahap 5 Disalurkan Lewat Dua Bank Ini, Cek Nama Kamu Cukup via Hp
Apabila jarak tempuh di atas 50 kilometer dalam satu hari, sebaiknya ganti oli motor matik sebulan sekali.
Berikut dampak yang ditimbulkan jika terlambat mengganti oli motor matic:
1. Suara dan Getaran yang Tidak Nyaman
Seperti diketahui, fungsi oli yakni sebagai pelumas mesin. Jika cairan oli yang sudah kotor atau kering, maka mesin harus bekerja lebih keras dan menimbulkan gesekan besar.
Ya, alhasilnya dapat menimbulkan suara dan getaran dari motor yang membuat tidak nyaman.
BACA JUGA:Ingin Kebagian Rp400.000 dari BLT El Nino 2023? Ini Syarat Penerima
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: