Pantas Jadi Incaran Para Pencari Kerja, Ternyata Gaji Karyawan BRI Ada yang hingga Rp21 Juta
--
- Berkas lamaran disusun/diatur sesuai urutan di atas
BACA JUGA:Cek Sekarang Juga, Lowongan Kerja Bank BNI Kembali Dibuka, Fresh Graduate Mari Daftar
Adapun cara melamar kerja pada Bank BRI antara lain:
Jika kamu tertarik, bisa langsung mendaftar dengan mengirim berkas lamaran kalian ke: Kantor Cabang BRI Tanjung Tabalong, Jl. Putri Zaleha No. 2 Tanjung Tabalong
Selain mengirimkan berkas langsung ke lokasi, kamu juga bisa mengisi form pendaftaran di link berikut: https://bit.ly/FORMBIPBRI
Perlu diingat, proses seleksi dari loker ini tidak dipungut biaya alias gratis. Sebab hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi dan persyaratan akan diproses ke tahap selanjutnya.
BACA JUGA:Lulusan SMA dan SMK Belum Punya Pekerjaan, Ini Ada Lowongan Kerja dari Perum Bulog
Berikut beberapa contoh soal tes wawancara pada lowongan pekerjaan di BRI.
1. Perkenalkan diri kamu
Nah, ini menjadi pertanyaan yang paling sering dilontarkan ketika melakukan wawancara pekerjaan. Hal itu bertujuan untuk mengetahui latar belakang kandidat.
Jadi, pada kesempatan ini, kamu dapat mempromosikan dirimu.
Namun, hindari memberikan jawaban yang terlalu detail dan tidak ada sangkut pautnya dengan posisi yang hendak dilamar. Jadi, Anda hanya perlu menyebutkan nama, usia, domisili, pendidikan terakhir, dan pengalaman organisasi atau pengalaman pekerjaan, serta kompetensi yang kamu miliki.
Contohnya: "Selamat pagi, Bapak/Ibu. Perkenalkan nama saya Putri, freshgraduate dari program studi Fisika Universitas A angkatan 2019. Selama berkuliah, saya aktif mengikuti organisasi internal kampus dan memiliki pengalaman magang di perusahaan X di posisi digital marketing selama kurang lebih 6 bulan."
BACA JUGA:Lowongan Kerja BRI, Lulusan SMA dan SMK Bisa Ikutan, Ini Syarat dan Cara Daftar
2. Kenapa Anda melamar di posisi ini?
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: