Cari Mobil Minibus atau LCGC Harga Rp100 jutaan, Coba Lihat Rekomendasi Berikut
Cari Mobil Minibus atau LCGC Harga Rp100 jutaan, Coba Liat Rekomendasi Berikut--Foto istimewa
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Setelah Libur waktunya bersiap menyambut tahun baru,rekomendasi dibawah ini bisa menjadi pilihan bagi para pembaca setelah libur akhir tahun nanti sembari menunggu bonus akhir tahunan keluar ,dan setelah menghandle pengeluaran akhir tahun.
BACA JUGA:Berminat Cari Mobil Bekas, Ini 11 Rekomendasi Harga Mobil di Bawah Rp100 jutaan
Berikut kami rangkum mobil second murah tapi belum mati gaya:
1.Toyota Agya
Toyota Agya merupakan mobil yang diposisikan di segmen Low Cost Green Car (LCGC). Hatchback 5 pintu ini hadir dengan ukuran yang kompak dan tampilan sporty. Selain memiliki tampilan yang keren, keunggulan dari kembaran Daihatsu Ayla ini ada pada mesinnya.
Toyota Agya hadir dengan dua pilihan mesin, yaitu mesin bensin 1.197 cc dan mesin bensin 3 silinder berkapasitas 1.000 cc untuk model pendahulunya. Mesin yang disematkan diklaim memiliki efisiensi bahan bakar yang rendah, dan cocok untuk digunakan sehari-hari. Selain irit, salah satu keunggulan dari Toyota Agya adalah ketersediaan spare part yang banyak di pasaran
Berikut ini merupakan harga bekas dari Toyota Agya berdasarkan pantauan dari website momobil.id.
-Agya tahun 2013 = Rp80 jutaan – Rp110 jutaan
-Agya tahun 2014 = Rp70 jutaan – Rp125 jutaan
-Agya tahun 2015 = Rp80 jutaan – Rp140 jutaan
-Agya tahun 2016 = Rp80 jutaan – Rp145 jutaan
-Agya tahun 2017 = Rp90 jutaan – Rp140 jutaan
BACA JUGA:Rekomendasi Mobil Second Harga Rp100 jutaan Tahun 2023, Cocok Untuk Libur Nataru Bersama Keluarga
2.Suzuki APV Arena
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: