Iklan RBTV Dalam Berita

Masih Dilanjutkan, Bansos PKH dan BPNT akan Cair Lagi Tahun 2024, Cek Mekanisme Penyalurannya

Masih Dilanjutkan, Bansos PKH dan BPNT akan Cair Lagi Tahun 2024, Cek Mekanisme Penyalurannya

Bagaimana Bansos PKH dan BPNT tahun 2024?--

Berikut syarat dan cara cek nama penerima bansos 2024:

1. Bantuan PKH

Bantuan PKH diberikan per keluarga yang terdaftar dalam satu kartu keluarga, pembagian jumlah bansos untuk keluarga tersebut sesuai dengan kategori yang dimiliki keluarga tersebut.

BACA JUGA:Jangan Asal Beli Velg Racing, Perhatikan 5 Hal Wajib Ini Biar Velg Tidak Mudah Pecah

Berikut ini rinciannya:

- Ibu hamil dan anak usia dini mendapatkan bantuan Rp3 juta per 1 tahun; 

- Penyandang disabilitas dan lansia (>70 tahun) mendapat Rp2,4 juta per 1 tahun, 

- Pelajar SD/sederajat Rp900.000 per 1 tahun, 

- Pelajar SMP/sederajat Rp1,5 juta per 1 tahun,  

- Pelajar SMA/sederajat Rp2 juta per 1 tahun. 

Bantuan itu nantinya akan disalurkan secara langsung kepada penerima melalui bank-bank yang termasuk dalam Himpunan Bank Negara (Himbara).

BACA JUGA:Syarat Utama Mendaftar KPPS Pemilu 2024 Wajib Punya Surat Sakti Ini dan Begini Formatnya

Cara Cek Bansos PKH Tahun 2024:

Untuk mengetahui apakah nama Anda masuk dalam daftar penerima bansos PKH tahun 2024 dan apakah bantuan sudah cair di wilayah Anda , maka ikuti langkah-langkah berikut:

- Kunjungi situs resmi Kemensos di cekbansos.kemensos.go.id

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: