Update Tanggal Pendaftaran KUR Mandiri 2024, Asal Punya Foto 4x6 dan KTP Bisa Cair Rp 100 Juta

Ada kriteria masyarakat yang bisa mendapatkan KUR Mandiri salah satunya yakni termasuk mereka yang memiliki usaha atau agunan tertentu--
Sedangkan untuk program jenis ini memiliki limit hingga Rp 100 juta, dengan jangka waktu sesuai masa kontrak kerja.
BACA JUGA:Puasa Rajab Berapa Hari? Ini Panduan Waktu Utama Melaksanakan dan Pahala Menjalankannya
Syarat dan cara pengajuan KUR Mandiri 2024
Berikut persyaratan untuk mengajukan KUR Mandiri 2024, yakni:
1. Pas foto suami dan istri 4x6
2. Foto copy KTP suami dan istri
3. Foto copy kartu keluarga
4. Rekening listrik dan telepon
5. Pembayaran PBB terbaru
6. Rekening Tabungan
7. Foto copy agunan (BPKB/sertifikat) milik sendiri SKU, SIUP, TDP, dan NPWP (Perusahaan)
8. Bon-bon atau nota usaha
BACA JUGA:PPPK Bisa Ajukan KUR BRI 2024, Tapi Ini Syarat yang Dibutuhkan Supaya Cair hingga Rp 100 Juta
Jadi, untuk pengajuan KUR Mandiri ini, maka calon peminjam bisa mendatangi langsung kantor cabang bank terdekat dengan membawa berkas persyaratan di atas. Apabila disetujui, debitur bisa mencairkan pinjaman dan membayar angsuran bulanan.
Tanggal Pendaftaran KUR Mandiri 2024
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: