DP Rp 5 Juta Bisa Kredit Kawasaki Ninja H2 1000cc dan Ini Tabel Simulasi Kredit Syariah Kawasaki Ninja H2 2024
Kawasaki Ninja H2 1000cc--
Spesifikasi Kawasaki Ninja H2
Produk ini memiliki mesin empat silinder dengan kapasitas 998 c DOHC. Mesin ini diketahui mempunyai pendingin cairan dengan supercharger, dilansir dari laman Mandiri Utama Finance (MOAS MUF).
Mesin ini menghasilkan tenaga maksimal 240 dk pada 11.500 rpm dan torsi 141 Nm pada 11.000 rpm. Ninja H2 memiliki panjang 2.085 mm, lebar 770 mm, dan tinggi 1.125 mm.
BACA JUGA:Seleksi KUR BRI 2024 Lebih Ketat, Intip Cara Pengajuan Rp 50 Juta agar Cepat Cair
Berdasarkan beberapa sumber, produk ini memiliki power dari mesin hypersport supercharger yang mencengangkan. Mesin ini bahkan dilengkapi dengan mesin supercharged 998 cc in-line four, elektronik yang canggih, dan rem Brembo terbaru.
BACA JUGA:Cara dan Syarat Gadai Emas di Pegadaian Sistem Konvensional atau Syariah, Tempo 15 Menit Selesai
Fitur dan spesifikasi lainnya yang bisa Anda nikmati adalah sebagai berikut:
1. Street-legal hypersport performance
2. KYB AOS-II front fork and Öhlins TTX36 rear shock
3. Kawasaki Quick Shifter (KQS)
4. Kawasaki TRaction Control (KTRC–9 modes)
5. All-LED lighting
6. Power Maksimum: 178.5 kW {243 PS} / 11,500 rpm with Ram Air
7. Torsi Maksimum: 141.7 Nm {14.4 kgfm} / 11,000 rpm
BACA JUGA:Perbedaan Hp Itel P55 5G dan P55 NFC yang Baru Rilis di Bulan Januari 2024 Plus Spesifikasinya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: