Strategi Cerdas Para Trader, Ini Cara Trading Saham Beli Pagi Jual Sore
Strategi trading sama beli pagi jual sore--
Dalam dunia trading saham, mengidentifikasi waktu yang tepat untuk membeli saham dapat menjadi kunci kesuksesan.
Salah satu strategi yang banyak diterapkan oleh para trader adalah saham beli pagi dan jual sore. Berikut adalah analisis mengenai kecenderungan pembelian saham pada berbagai waktu dalam sehari:
1. Jam Beli Saham Pagi Hari
- Saat pasar saham dibuka, keadaan umumnya masih volatile. Banyak trader yang menempatkan order dan menyesuaikan harga pada saat ini.
Pada pagi hari, terlihat fluktuasi harga yang relatif tinggi, memberikan peluang bagi para trader untuk membeli saham dengan harga diskon.
- Keadaan ini dapat dimanfaatkan oleh mereka yang ingin mengambil keuntungan dari pergerakan harga yang cepat pada awal sesi perdagangan.
2. Jam Beli Saham di Siang Hari
- Pada siang hari, terutama saat istirahat bursa, fluktuasi harga cenderung lebih rendah dibandingkan pagi atau sore hari. Banyak trader yang menerapkan strategi "wait and see" di saat ini.
- Beberapa investor juga memanfaatkan momen ini untuk menjual saham jika harganya telah naik tinggi sebelumnya.
3. Jam Beli Saham di Sore Hari
- Sore hari menjadi waktu favorit bagi sebagian besar trader. Pada saat ini, banyak saham mengalami peningkatan harga yang diarahkan oleh para bandar.
BACA JUGA:5 Aplikasi Jual Beli Saham Terdaftar OJK, Pasti Aman untuk Para Pemula, Ini Cara dan Syaratnya
Namun, perlu dicatat bahwa ini tidak selalu menjadi patokan yang pasti.
- Menjelang penutupan bursa, sering terjadi aksi marketing close, di mana para bandar menjual saham secara besar-besaran, memicu penurunan harga.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: