10 Pilihan Menu Buka Puasa yang Bisa Anda Coba Hari Pertama Puasa Ramadhan
Pilihan menu buka puasa ramadhan--
Rekomendasi waktu untuk berolahraga adalah sebelum waktu berbuka. Tentunya, setelah berolahraga, Anda bisa menunggu buka untuk kemudian konsumsi minuman segar yang mengembalikan elektrolit pada tubuh.
8. Hindari mengonsumsi makanan yang terlalu pedas atau asin
Berikutnya, tips agar puasa tidak haus dan lapar adalah memilih makanan yang baik. Makanan yang terlalu pedas atau asin dapat mempercepat dehidrasi dan membuat rasa haus semakin buruk.
BACA JUGA:Keutamaan Ziarah Kubur Jelang Ramadhan dan Hikmah Ziarah Kubur yang Jadi Tradisi
9. Konsumsi makanan tinggi Protein
Dalam hal kehilangan lemak, protein adalah makronutrien yang paling penting. Ini akan membuat Anda kenyang lebih lama dan akan mengurangi jumlah otot yang hilang saat Anda berpuasa.
Demikian informasi tentang 10 pilihan menu buka puasa yang bisa Anda coba hari pertama puasa Ramadhan. Semoga bermanfaat.
Tianzi Agustin
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: