Cara Pinjam Uang di Paylater BCA, Pinjaman Rp 10 Juta Bunga 0 Persen, Cukup Siapkan KTP
Cara Pinjam Uang di Paylater BCA, Pinjaman Rp 10 Juta Bunga 0 Persen, Cukup Siapkan KTP--foto:rbtv.disway.id
Perlu dicatat, sebelum memakai layanan Paylater BCA, kamu harus memiliki BCA ID agar bisa mengakses dan menikmati seluruh layanan di myBCA.
BACA JUGA:Mudah Banget! Begini Cara Pinjam Uang di BNI 2024, Bunga 0,99 Persen, Limit hingga Rp 500 Juta
Bukan tanpa alasan, BCA ID ini adalah kode identifikasi yang diciptakan oleh nasabah yang terdiri dari angka, huruf atau kombinasi keduanya, untuk mengakses e-Channel BCA ID.
Password BCA ID adalah kata sandi pribadi yang diciptakan dan wajib dimasukkan pengguna BCA ID untuk dapat menggunakan BCA ID.
Berikut cara registrasi atau pendaftaran layanan Paylater BCA, yakni:
1. Silakan masuk ke myBCA dan pilih menu Paylater
2. Baca Info Produk, lalu klik Aktifkan
3. Masukkan foto e-KTP, lalu konfirmasu e-KTP dan NIK
4. Kemudian, input foto tanda tangan dan lengkapi informasi lainnya
5. Konfirmasi dengan klik Aktifkan. Setelah itu masukkan PIN myBCA dan proses pendaftaran layanan Paylater selesai.
BACA JUGA:Tambah Modal Usaha dengan KUR, Ini Tabel Cicilan KUR Bank Mandiri Pinjaman Rp 10-Rp 50 Juta
Perlu dicatat, bahwa pengajuan pendaftaran atau registrasi layanan Paylater BCA diproses maksimal selama 24 jam.
Masih bingung bagaimana cara transaksi Paylater BCA? Berikut caranya:
1. Silakan buka aplikasi myBCA
2. Kemudian, pilih menu QRIS untuk melakukan pembayaran
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: