Iklan RBTV Dalam Berita

Ini 8 Ciri Alam yang Menandakan Datangnya Malam Lailatul Qadar

Ini 8 Ciri Alam yang Menandakan Datangnya Malam Lailatul Qadar

--Foto: ist

Namun, Rasulullah SAW ternyata masih mengingat sedikit bahwa pada malam tersebut dahinya terkena bekas lumpur. 

Hal ini diketahui oleh para sahabatnya ketika beliau menengokkan kepala untuk salam ketika sholat dan meyakini bahwa malam harinya telah terjadi Lailatul Qadar.

Hujan atau gerimis ini tidak bisa dijadikan patokan yang pasti akan terjadinya malam Lailatul Qadar karena malam tersebut pun bisa terjadi saat langit cerah. 

8. Matahari Terbit Keadaan Sempurna Namun Sinarnya Tidak Menyengat 

Ciri-ciri malam Lailatul Qadar biasanya baru bisa dirasakan oleh umat muslim bukan pada saat terjadinya, melainkan setelah momen tersebut terlewati.

Maka, sebagian muslim tidak terlalu fokus memperhatikan tanda-tandanya pada malam hari namun justru pada keeseokan harinya. 

Suasana keesokan hari setelah malam Lailatul Qadar terjadi cukup berbeda dengan kondisi pagi pada hari-hari biasanya. Yang membedakannya adalah keadaan matahari yang terbit dari ufuk timur.

Matahari akan terlihat terbit dengan keadaan yang sempurna namun cahayanya cenderung lebih redup. Sehingga sinar matahari yang menyinari seluruh penjuru bumi juga tidak terasa menyengat.

Hal ini disebutkan oleh hadist riwayat Muslim dari Ubay bin Ka’ab dimana Rasulullah menyampaikan bahwa keesokan hari setelah Lailatul Qadar, matahari terbit dan meninggi bak nampan. 

Kondisi matahari ini tentu menunjukkan bahwa Lailatul Qadar itu tidak hanya memberi ketenangan dan kenyamanan pada malam harinya saja.

Akan tetapi, juga sampai kepada pagi harinya dengan sinar matahari yang tidak akan membuat orang-orang merasa kepanasan. 

Langit Berwarna Kemerahan di Pagi Hari

Di dalam hadist riwayat Imam Al Baihaqi dari Ibnu Abbas, Rasulullah SAW bersabda bahwa Lailatul Qadar merupakan malam yang penuh dengan kemudahan dan kebaikan.

Malam tersebut juga tidak begitu panas maupn dingin. Pagi harinya matahrari bersinar tidak terlalu cerah dan tampak kemerah-merahan.

Salah satu ciri-ciri malam Lailatul Qadar adalah langit pagi hari yang terlihat kemerah-merahan layaknya saat terjadi senja pada sore hari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: