Iklan RBTV Dalam Berita

Kapan Mulai Puasa? Ini Jadwal, Persiapan, Rukun dan Amalan Sunnah yang Mesti Diperbanyak

Kapan Mulai Puasa? Ini Jadwal, Persiapan, Rukun dan Amalan Sunnah yang Mesti Diperbanyak

Foto IST_--

• Membersihkan dan mempersiapkan rumah

Ciptakan lingkungan yang tenang dan nyaman untuk menjalankan ibadah di bulan Ramadan.

• Meminta maaf dan memaafkan

Persiapkan hati untuk memaafkan kesalahan orang lain dan meminta maaf atas kesalahan yang telah dilakukan.

• Mengikuti kajian Ramadhan

Ikuti kajian Ramadhan untuk meningkatkan pengetahuan tentang agama dan meningkatkan kualitas ibadah.

BACA JUGA:Bukan Kelas Teri, Dua Remaja Ini Pencuri Tabung Gas di 3 Kabupaten, Terlibat di 16 TKP

Rukun dan Syarat Puasa Ramadhan

Setelah memiliki persiapan menyambut awal puasa ramadhan 2023, kini saatnya mengetahui rukun dan syarat berpuasa ramadan.

Rukun Puasa Ramadan:

Niat: Menentukan niat untuk puasa sebelum fajar menyingsing.

Menahan diri dari makan dan minum, hubungan seksual, serta segala sesuatu yang dapat membatalkan puasa dari terbit fajar hingga terbenam matahari.

BACA JUGA:Innalillahi Wainna Ilaihi Rojiun, Tempo 3 Jam Dua Pengendara Motor Dihantam Truk

Syarat Puasa Ramadan:

Islam: Hanya orang Islam yang diwajibkan untuk puasa Ramadhan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: