Iklan RBTV Dalam Berita

Penting untuk Tahu, Ini Larangan Bagi Jemaah Haji, Semoga Menjadi Haji yang Mambrur

Penting untuk Tahu, Ini Larangan Bagi Jemaah Haji, Semoga Menjadi Haji yang Mambrur

Larangan selama menunaikan ibadah haji--

Kecuali jika sudah selesai melaksanakan wukuf, tawaf, dan sa'i, nantinya para jemaah baru diperbolehkan tahallul atau memotong rambut.

"Sesungguhnya Nabi berkata; setiap orang ihram yang mencukur rambutnya mendapat cahaya di hari kiamat dari setiap helai rambut yang dicukur". (HR. Ibnu Hibban).

BACA JUGA:Ramai di TikTok Ritual Daun Salam Berikan Keberuntungan, Begini Cara Melakukannya

10. Memakai wewangian pakaian atau menggunakan parfum badan

Di antara perkara yang dilarang selama ihram, jemaah haji laki-laki dan perempuan dilarang menggunakan wewangian untuk pakaian atau parfum badan.

Memakai wewangian di baju atau parfum badan selama berhaji menunjukkan bersenang-senang, sedangkan esensi dari berhaji itu bersusah payah.

11. Memakan daging dari hewan hasil berburu

Larangan memakan daging hasil berburu ketika ihram haji telah dijelaskan dalam Al Quran Surat Al-Maidah ayat 95:

ا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا لَا تَقْتُلُوا الصَّيْدَ وَأَنْتُمْ حُرُمٌ ۚ وَمَنْ قَتَلَهُ مِنْكُمْ مُتَعَمِّدًا فَجَزَاءٌ مِثْلُ مَا قَتَلَ مِنَ النَّعَمِ يَحْكُمُ بِهِ ذَوَا عَدْلٍ مِنْكُمْ هَدْيًا بَالِغَ الْكَعْبَةِ أَوْ كَفَّارَةٌ طَعَامُ مَسَاكِينَ أَوْ عَدْلُ ذَٰلِكَ صِيَامًا لِيَذُوقَ وَبَالَ أَمْرِهِ ۗ عَفَا اللَّهُ عَمَّا سَلَفَ ۚ وَمَنْ عَادَ فَيَنْتَقِمُ اللَّهُ مِنْهُ ۗ وَاللَّهُ عَزِيزٌ ذُو انْتِقَامٍ

"Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu membunuh binatang buruan ketika kamu sedang ihram. Barangsiapa di antara kamu membunuhnya dengan sengaja, maka dendanya ialah mengganti dengan binatang ternak seimbang dengan buruan yang dibunuhnya, menurut putusan dua orang yang adil di antara kamu sebagai had-yad yang dibawa sampai ke Ka'bah atau (dendanya) membayar kaffarat dengan memberi makan orang-orang miskin atau berpuasa seimbang dengan makanan yang dikeluarkan itu, supaya dia merasakan akibat buruk dari perbuatannya. Allah telah memaafkan apa yang telah lalu. Dan barangsiapa yang kembali mengerjakannya, niscaya Allah akan menyiksanya. Allah Maha Kuasa lagi mempunyai (kekuasaan untuk) menyiksa."

BACA JUGA:Luar Biasa Potensi dan Lokasi Batu Bara di Aceh, Ada Cadangan Harta karun 1.5 Miliar Metrik Ton

12. Membunuh hewan

Larangan haji terakhir yaitu tidak boleh membunuh hewan atau binatang apa pun. Dalil ini berdasarkan hadis Rasulullah SAW.

"Janganlah kamu membunuh serangga di Tanah Haram, kecuali jika itu membahayakanmu." (HR Abu Dawud).

Demikian ulasan mengenai jadwal perjalanan jemaah haji asal Indonesia dan hal yang dilarang selama menunaikan ibadah. Semoga menjadi haji yang mambrur.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: