Iklan RBTV Dalam Berita

Tetap Waspada! Ini Tips Terhindar dari Nomor Handphone Terkena Recycle

Tetap Waspada! Ini Tips Terhindar dari Nomor Handphone Terkena Recycle

Cara menghindari nomor handphone recycle--

Pengkinian data nomor handphone pada layanan seperti mobile banking atau aplikasi penting lainnya sangat penting untuk memastikan bahwa Anda tetap dapat menerima notifikasi dan layanan yang berkaitan dengan nomor tersebut.

BACA JUGA:Begini 7 Cara Membedakan Emas Asli atau Palsu dengan Cuka, Segera Cek Punyamu!

Ini juga membantu melindungi akun dan informasi pribadi Anda dari potensi penyalahgunaan.

3. Hindari Membagikan Data Pribadi di Media Sosial

Nomor handphone e-Banking BCA termasuk data pribadi. Karena itu, jangan share nomor handphone di media sosial atau platform apa pun yang bisa mengundang oknum-oknum penipu beraksi ya. Ingat, datamu rahasiamu. 

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda dapat menjaga nomor handphone Anda tetap aman dan aktif, serta melindungi informasi pribadi dan finansial Anda dari risiko yang tidak diinginkan.

Menggunakan nomor handphone yang terkena recycle untuk mobile banking dapat menimbulkan risiko berbahaya bagi keamanan finansial Anda. 

Untuk itu, jika suatu saat nomor handphone Anda terkena recycle atau Anda mengganti nomor handphone baru, sangat penting untuk segera melakukan pengkinian data.

Nomor yang sebelumnya telah terdaftar dan terkoneksi dengan e-Banking atau aplikasi penting lainnya harus segera dihapus atau diganti.

BACA JUGA:10 Provinsi Dengan Penerima Pinjol Terbesar di Indonesia, Angkanya hingga Rp 16,59 Triliun, Adakah Daerahmu?

Sebagai informasi tambahan berikut ini cara menghapus dan mengubah nomor handphone e-Banking:

1. Cara Menghapus Nomor Handphone e-Banking melalui ATM:

- Kunjungi ATM BCA Terdekat, Cari dan kunjungi mesin ATM BCA terdekat di lokasi Anda.

- Pilih Transaksi Lainnya, Pada layar utama, pilih menu "Transaksi Lainnya".

- Pilih Daftar e-Banking, Di menu berikutnya, pilih "Daftar e-Banking".

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: