Iklan dempo dalam berita

6 Rekomendasi Kampus yang Miliki Jurusan Manajemen Terbaik di Jogja

6 Rekomendasi Kampus yang Miliki Jurusan Manajemen Terbaik di Jogja

Jurusan Manajemen Terbaik di Jogja--

Apakah sama UTY dengan universitas yang memiliki jurusan manajemen di Yogyakarta? Kesamaannya dari 3 kampus sebelumnya adalah dari segi akreditasi. 

UTY mendapatkan akreditasi A dari BAN PT. Apa keuntungan kampus dengan akreditasi A? Khusus untuk jurusan yang mendapat akreditasi tersebut artinya berkualitas. 

Fasilitas sarana prasarana, tenaga pengajar, lingkungan kampus semua memadai dan mendukung pembelajaran. 

BACA JUGA:Kuliah Gratis di Universitas Terkenal, Begini Cara Ampuh Mendapatkan Beasiswa Luar Negeri

Salah satu universitas yang memiliki jurusan manajemen di Yogyakarta ini memiliki jenjang S1 dan S2. Kemudian manajemen informatika untuk D3.

Kampus UTY juga menyediakan program doktor atau S3 untuk ilmu manajemen. Jadi bagi kamu yang ingin mengambil kuliah jurusan ini, lebih maksimal di UTY. 

BACA JUGA:Salah Satunya Incaran Kamu! Ini Daftar Universitas di Luar Negeri Favorite Orang Indonesia

6. UAJY (Universitas Atma Jaya Yogyakarta)

Universitas Atma Jaya Yogyakarta memiliki karakteristik spesial. Kampus ini sudah memiliki akreditasi A dari BAN PT untuk hampir semua jurusan dan fakultas UAJY.

Seperti apa universitas yang memiliki jurusan manajemen di Yogyakarta? Jurusan ini sangat diminati. Alasannya mudah mendapatkan pekerjaan, fleksibel bisa masuk ke berbagai industri.

BACA JUGA:Calon Mahasiswa Baru, Simak Perbedaan Universitas Negeri dan Swasta, Mana yang Lebih Baik?

Terdapat jurusan manajemen dan manajemen internasional. Kelas internasional bisa kamu ikuti jika mahir berbahasa Inggris. 

Perkuliahan menggunakan bahasa pengantar bahasa Inggris. Kamu akan terbiasa berkomunikasi dengan baik dan lancar saat masuk dunia kerja.

Apa keuntungan kuliah manajemen kelas internasional UAJY? Melatih komunikasi dalam bahasa internasional.

Melatih percaya diri saat bertemu dengan klien dari mancanegara sehingga tercipta hubungan baik dalam jangka panjang. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: