5 Fakta Jalan Tol Binjai-Langsa Sepanjang 140 Kilometer Menjadi Tol Terpanjang di Sumatera
Ruas jalan tol Binjai-Langsa menjadi yang terpanjang di Sumatera--
Merujuk Pasal 48 ayat (3) dan (4) UU No. 2/2022 tentang Jalan, penyesuaian tarif jalan tol dapat dilakukan setiap 2 tahun sekali berdasarkan pengaruh laju inflasi dan evaluasi terhadap pemenuhan SPM.
"Penyesuaian tarif ini sangat penting dilakukan demi menjaga iklim investasi jalan tol yang kondusif yang berpengaruh pada keberlanjutan jalan tol ini. Pemberlakuan tarif baru ini akan diterapkan setelah dilakukan sosialisasi yang intensif agar dapat berjalan dengan baik,” tutur Adjib dalam keterangannya, Selasa (2/7/2024).
Sementara untuk Tol Binjai-Langsa Seksi 2 Segmen Stabat - Kuala Bingai telah beroperasi tanpa tarif atau belum berbayar sejak September 2023. Lalu, Segmen Kuala Bingai - Tanjung Pura juga belum dikenakan biaya sejak Januari 2024.
Pengguna jalan tol di ruas tersebut tercatat cukup tinggi. Tercatat, trafik kendaraan yang melintas yaitu sebanyak total 6.000 kendaraan/hari.
BACA JUGA:Pemerintah Undur Pendaftaran CPNS 2024 Bulan Juli-Agustus, Ini Jadwal dan Syarat Umumnya
Hadirnya Tol Binjai - Langsa dari Binjai ke Tanjung Pura memberikan manfaat yang cukup besar, di mana dapat memangkas waktu perjalanan dari Binjai ke Tanjung Pura dari 1,5 jam menjadi 30 menit.
Demikianlah ulasan mengenai 5 fakta jalan tol Binjai-Langsa sepanjang 140 kilometer menjadi tol terpanjang di Sumatera. Semoga bermanfaat.
Putri Nurhidayati
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: