Simak Tarif Tol Malang Probolinggo 2024 Sepanjang 42,85 Km untuk Tipe Kendaraan Golongan I Hingga VI
Tarif Tol Malang Probolinggo 2024--
- Tol Pandaan-Probolinggo: Rp 43.500
- Total tarif tol Malang-Probolinggo: Rp 66.000
Kendaraan golongan V
- Tol Malang-Pandaan: Rp 66.500
- Tol Pandaan-Probolinggo: Rp 128.500
- Total biaya tol Malang-Probolinggo Rp 195.000
Kendaraan golongan VI
- Tol Malang-Pandaan: Rp 38.000
- Tol Pandaan-Probolinggo: Rp 73.500
- Total biaya tol Malang-Probolinggo: Rp 111.500
Harga tarif tol dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan kebijakan dari pihak pengelola tol.
BACA JUGA:Intip Progres Tol Pekanbaru - Bangkinang - Payakumbuh – Bukittinggi 2024, Kapan Selesainya?
Oleh karena itu, sebaiknya selalu periksa informasi terbaru sebelum melakukan perjalanan menggunakan tol Malang-Probolinggo.
1. Gerbang Tol Malang Probolinggo
Sebelum membahas tentang tarif tol Malang Probolinggo, ada baiknya jika Anda mengetahui tentang daftar gerbang tol Malang Probolinggo, berikut ulasannya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: