10 Merek Air Mineral Paling Mahal di Indonesia, Harga Per Liter Mencapai Rp50 Ribu
10 Merek Air Mineral Paling Mahal di Indonesia--
Diurutan kedua air mineral palingh mahal di Indonesia yang satu ini juga tak kalah populer di Indonesia.
Evian adalah air mineral impor dari Perancis yang dikenal dengan kemurnian dan kesegarannya.
Air mineral ini berasal dari mata air alami di Pegunungan Alpen dan diproses secara alami tanpa campur tangan bahan kimia.
Evian mengandung berbagai mineral yang baik untuk tubuh, menjadikannya pilihan yang sempurna untuk kamu yang menginginkan kualitas premium.
BACA JUGA:Ini Rekomendasi Waktu Paling Tepat untuk Minum Air Mineral pH Tinggi
3. Pristine
Harga Air Mineral Pristine: Rp 5.000 (400 ml) - Rp 25.000 (1,5 L)
Air mineral paling mahal di Indonesia selanjutnya adalah Pristine. Prisine menawarkan keunggulan pH balance, yaitu dengan pH 8+.
Air mineral ini sangat cocok untuk kamu yang ingin menjaga keseimbangan pH tubuh dan mendukung detoksifikasi.
Pristine diproses dengan teknologi ionisasi untuk memastikan air mineral ini tetap murni dan bermanfaat bagi kesehatan.
BACA JUGA:Punya Riwayat Darah Tinggi, Coba Konsumsi Air Mineral pH Tinggi Berikut
4. Nestlé Pure Life
Harga Air Mineral Nestlé Pure Life: Rp 3.500 (330 ml) - Rp 22.000 (1,5 L)
Nestlé Pure Life adalah air mineral yang diproduksi oleh perusahaan Nestlé, yang sudah sangat terkenal di seluruh dunia.
Air mineral ini melalui proses filtrasi yang ketat dan uji kualitas yang tinggi untuk memastikan kesegarannya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: