Angsuran Super Ringan, Begini Cara Ajukan KUR BRI 2024 Lengkap dengan Tabel Pinjaman Rp 20 Juta
Cara mengakukan KUR BRI dan tabel pinjaman Rp 20 juta--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Angsuran super ringan, begini cara ajukan KUR BRI 2024 lengkap dengan tabel pinjaman Rp 20 juta.
Pinjaman Kredit Usaha Rakyat (KUR) dengan cicilan ringan setiap bulannya bisa debitur dapatkan dari Bank Rakyat Indonesia (BRI).
KUR BRI 2024 masih menjadi primadona dikalangan pelaku UMKM yang membutuhkan tambahan modal usaha.
BACA JUGA:Siap-siap! Ini Fitur Terbaru Xiaomi 14 Setelah Update HyperOS, Performa Makin Tangguh
Pinjaman KUR BRI 2024 hadir dengan berbagai kemudahan yang ditawarkan bagi para pelaku usaha kecil dan menengah.
Selain itu, salah satu keunggulan utama dari skema pinjaman ini adalah adanya subsidi bunga yang diberikan oleh pemerintah.
Dengan subsidi ini, bunga pinjaman menjadi lebih rendah, sehingga beban biaya pinjaman yang harus ditanggung oleh pelaku usaha juga menjadi lebih ringan.
Selain itu, biaya administrasi yang dikenakan oleh BRI juga sangat kompetitif, yaitu hanya sebesar 0,5%.
BACA JUGA:Tak Biasa! Lomba Tidur untuk Rayakan HUT RI, Begini Cerita Pemenang Lomba
Dengan keunggulan ini, para pelaku usaha dapat lebih fokus pada pengembangan bisnis mereka tanpa perlu khawatir terbebani oleh biaya pinjaman yang tinggi.
Kemudian, BRI juga menawarkan berbagai pilihan tenor yang dapat disesuaikan dengan kemampuan finansial dan kebutuhan bisnis nasabahanya.
Diketahui, KUR BRI bisa diajukan Secara offline ataupun online. Jika ingin secara offline, calon nasabah bisa langsung mendatangi kantor cabang terdekat dengan membawa semua berkas yang diperlukan. Namun, jika ingin mengajukan secara online, berikut adalah panduannya.
Cara mengajukan KUR BRI secara online
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: