Iklan dempo dalam berita

Badan Anak Terlihat Kurus? Ini Daftar 6 Makanan Sehat Biar Cepat Gemuk

Badan Anak Terlihat Kurus? Ini Daftar 6 Makanan Sehat Biar Cepat Gemuk

Menu makanan sehat agar anak gemuk--

Coba sajikan menu berbeda setiap hari dan kreatif dalam mempersiapkan masakan untuk memastikan mereka mendapatkan nutrisi yang cukup tanpa merasa bosan.

BACA JUGA:Bunda Harus Tahu! Segini Takaran dan Tips Pemberian Madu Untuk Anak 2 Tahun

4. Tidur dan Aktivitas Fisik yang Cukup

Selain memperhatikan pilihan makanan penambah berat badan, kualitas tidur dan aktivitas anak juga perlu diperhatikan. 

Tidur yang cukup membantu mengatur nafsu makanan, sementara aktivitas fisik yang sesuai usia dapat mencegah akumulasi kalori berlebih, meningkatkan kekuatan otot, dan mendukung fleksibilitas tubuh anak. 

BACA JUGA:Bunda-bunda Wajib Tahu Ini! Begini Cara Mendidik Anak agar Semangat Berpuasa

5. Konsultasi ke Dokter

Mengetahui BB anak sudah cukup atau kurang bukan perkara mudah. Bunda tidak dapat menentukannya hanya dengan menimbang berat badannya. 

Sebab, badan anak kurus tapi mungkin sudah angka berat badannya sudah ideal untuk tinggi badannya.

Oleh sebab itu, Bunda perlu berkonsultasi dengan dokter anak untuk mengetahuinya. Dokter akan mengukur berat badan, tinggi, dan membandingkannya dengan standar pertumbuhan berdasarkan usia serta jenis kelamin anak.

BACA JUGA:Bunda Harus Tahu! Ini Ide Menu Buka Puasa Sehat dan Sederhana untuk Keluarga

Demikianlah informasi mengenai jenis makanan yang membuat anak gemuk, dan cara mengatasi jika anak Bunda mengalami kekurangan berat badan. Semoga membantu.

 

(Nutri Septiana)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: