Syarat dan Cara Pengajuan Pinjaman Tanpa Agunan BNI Periode September 2024, Proses Cair Cepat
KTA BNI--
Keunggulan dari kredit investasi adalah jangka waktu pelunasan bisa disesuaikan dengan kemampuan usaha peminjam, dan bisa digunakan untuk pembelian barang-barang modal yang diperlukan untuk pendirian proyek baru, modernisasi, rehabilitasi, atau relokasi proyek.
8. Kredit Supply Chain
Pinjaman BNI yang kedelapan adalah Kredit Supply Chain yang diberikan kepada mitra usaha dari nasabah utama BNI.
Keunggulannya, yaitu suku bunga bersaing serta persyaratan yang fleksibel, fasilitas bersifat customized menyesuaikan kebutuhan terkait supply chain, dan proses kredit relatif cepat.
BACA JUGA:Jumlah Pendaftar CPNS Pemkab Seluma 14.915 Orang, 11 Formasi Berikut Minim Pelamar
9. Kredit Kepada Lembaga Keuangan (KKLK)
KKLK merupakan produk yang diberikan melalui lembaga keuangan guna diteruskan untuk dipinjamkan lagi kepada end user. Keunggulannya adalah suku bunga bersaing dan proses mudah serta cepat karena jaringan BNI tersebar di mana-mana.
10. BNI Wirausaha (BWU)
BNI Wirausaha merupakan pinjaman yang mendukung usaha peminjam melalui pemberian kredit usaha produktif kepada perorangan maupun badan hukum.
Keunggulannya, yaitu kredit mencapai Rp1 miliar, jangka waktu kredit panjang mencapai 10 tahun, dan bisa takeover kredit dari bank lain.
BACA JUGA:Jumlah Pendaftar CPNS Pemkab Seluma 14.915 Orang, 11 Formasi Berikut Minim Pelamar
11. Kredit Usaha Rakyat (KUR)
Pinjaman BNI yang selanjutnya adalah Kredit Usaha Rakyat yang difokuskan pada sektor produksi, yaitu pada sektor kelautan, pertanian, perburuan dan kehutanan, industri pengolahan, dan jasa produksi.
Manfaat yang didapatkan adalah pengembalian maksimal 5 tahun, maksimal pinjaman Rp 500.000.000, dan bisa digunakan untuk kredit investasi atau modal kerja.
12. Two Step Loan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: