Iklan RBTV Dalam Berita

Pemilihan Gubernur Jambi Siapa yang Menang? Ini Hasil Perhitungan Suara Sementara

Pemilihan Gubernur Jambi Siapa yang Menang? Ini Hasil Perhitungan Suara Sementara

Hasil sementara pemilihan Gubernur Jambi--

- D3 - AkuBank Muhammadiyah Jambi (1998-2001).

- S1 - STIE Muhammadiyah Jambi (2004-2008).

Profil Sudirman

Sudirman atau dikenal juga sebagai Letnan Jenderal TNI (Purn) merupakan seorang purnawirawan TNI AD kelahiran 5 Maret 1963 di Jambi. Pria berusia 61 tahun itu memulai karier yang panjang di dunia militer.

BACA JUGA:Hasil Quick Count Pilgub Sumsel 2024, Herman-Cik Ujang Unggul Sementara

Dia memulai karier militer setelah lulus dari Akmil tahun 1986 dan menjalani perjalanan yang panjang di dunia militer dan telah ditugaskan di sejumlah operasi. Adapun berikut ini riwayat pendidikannya:

Riwayat Pendidikan:

- SDN 29/IV (1970-1976).

- SMPN 5 Jambi (1976-1979).

- SMAN 1 Jambi (1979-1982).

- S1 - Universitas Palembang (2010-2013).

- S2 - Universitas Jayabaya (2014-2016).

- S3 - Universitas Jayabaya (2017-2020).

BACA JUGA:Perolehan Suara Pilkada Gubernur Riau (Sementara), Paslon Nomor Urut 1 Unggul

Profil Al Haris

Al Haris merupakan seorang politikus Indonesia yang juga dikenal sebagai Gubernur Jambi dan pernah menjabat sebagai Bupati Merangin selama dua periode yaitu tahun 2013-2018 dan 2018-2021.

Pria berusia 50 tahun itu dikenal aktif dalam sejumlah organisasi dan pernah dilantik sebagai Ketua Umum APPSI (Asosiasi Pemerintahan Seluruh Indonesia). Berikut ini adalah riwayat pendidikannya yang bisa diperhatikan:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: