Karena Ucapan Ini Abu Lahab Dipastikan Kekal Dalam Neraka
Potongan film yang menggambarkan kekejaman abu lahab--
BACA JUGA:Ini 8 Tata Ruangan Rumah yang Penghuninya Banjir Rezeki, Nomor 5 Banyak yang Punya
Memiliki nama asli Abdul Uzza bin Abdul mutholib bin Hasyim bin Abdi Manaf bin Qushay bin Kilab, Abu Lahab dikenal juga dengan Abu ‘Utaubah.
Namun, karena wajahnya yang cerah atau merona merah ia dipanggil dengan Abu Lahab.
Lahab berarti menyala-nyala atau api yang bergejolak.
BACA JUGA:Berikut Tanda pada Tubuh yang Katanya Pembawa Keberuntungan, Diantaranya Kutil
Ada yang menyebutkan bahwa yang memberi gelar Abu Lahab adalah ayahnya yang tak lain kakek Nabi yaitu Abdul Muthalib.
Abu Lahab merupakan satu diantara empat Paman Nabi yang masih hidup ketika mulai berdakwah. Sayangnya, ia menentang kebenaran yang disampaikan oleh keponakannya tersebut.
BACA JUGA:Paket Komplit, Selain Hoki Pemilik Tanggal Lahir Ini juga Tipe Orang Tekun Bekerja
Dalam sebuah hadis yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari dan Imam Muslim:
عَنْ ابْنِ عَبَّاسٍ أَنَّ النَّبِيَّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ خَرَجَ إِلَى الْبَطْحَاءِ فَصَعِدَ إِلَى الْجَبَلِ فَنَادَى يَا صَبَاحَاهْ فَاجْتَمَعَتْ إِلَيْهِ قُرَيْشٌ فَقَالَ أَرَأَيْتُمْ إِنْ حَدَّثْتُكُمْ أَنَّ الْعَدُوَّ مُصَبِّحُكُمْ أَوْ مُمَسِّيكُمْ أَكُنْتُمْ تُصَدِّقُونِي قَالُوا نَعَمْ قَالَ فَإِنِّي نَذِيرٌ لَكُمْ بَيْنَ يَدَيْ عَذَابٍ شَدِيدٍ فَقَالَ أَبُو لَهَبٍ أَلِهَذَا جَمَعْتَنَا تَبًّا لَكَ فَأَنْزَلَ اللَّهُ عَزَّ وَجَلَّ تَبَّتْ يَدَا أَبِي لَهَبٍ إِلَى آخِرِهَا
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: