Untuk Atap Rumah, Ini Perbandingan Menggunakan Baja Ringan dan Kayu
Perbandingan material untuk atap rumah antara baja ringan dan kayu--
Aspek terakhir, aspek dampak lingkungan hidup. Pertama, dapat dilihat dari aspek kesehatan. Rangka atap menggunakan kayu, tidak berdampak untuk kesehatan. Sedangkan untuk rangka atap baja ringan, dapat dilihat dari bahan dasar dan standar atau persyaratan kandungannya berdasarkan SNI.
Carbon Steel adalah bahan dasar pembuatan baja ringan. Carbon Steel adalah baja yang terdiri dari elemen-elemen yang persentase maksimum selain bajanya sendiri itu terdiri dari unsur, carbon (1,70 persen), manganese (1,65 persen), silicon (0,60 persen) dan coppe (0,60 persen).
BACA JUGA:Dapat Saldo DANA Gratis Rp 280.000 Hanya dengan Susun Puzzle, Buruan Coba
Lebih lanjut yang harus dipertimbangkan, penggunaan kayu saat ini sudah tidak seimbang dengan produksi kayu, hal itu jelas akan berdampak buruk bagi lingkungan hidup.
Dampak yang kedua yakni aspek limbah. Limbah rangka atap dari kayu mungkin hanya menjadi kayu bakar, sedangkan limbah baja ringan bisa didaur ulang. Karena itu jika dilihat dari aspek lingkungan dari aspek limbah, kondisi saat ini masih lebih baik menggunakan baja ringan.
Tim liputan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: