7 Benda Surga yang Kini Berada di Bumi, Bahkan juga Diturunkan di Indonesia

Senin 21-08-2023,10:16 WIB
Reporter : Tim Liputan

Buah tin ini merupakan salah satu buah yang berasal dari surga karena menjadi salah satu buah yang disebutkan dalam Al-Qur’an. 

Allah SWT dalam Al-Qur’an ayat 1: ”Demi buah Tin dan buah zaitun.” 

BACA JUGA:Double Top Bitcoin Telah Selesai, Banyak Orang Menanti Apa yang Terjadi Selanjutnya?  

4. Cincin Nabi Sulaiman 

Cincin Nabi Sulaiman AS juga dikabarkan berasal dari surga. Cincin ini merupakan mukjizat yang diberikan oleh Allah kepada Nabi Sulaiman AS. 

Kelebihan cincin ini yaitu ketika digunakan oleh Nabi Sulaiman, maka semua makhluk seperti para jin, setan, angin dan lain sebagainya akan tunduk dan patuh kepadanya. Tentu saja, hal itu terjadi atas perkenan dari Allah SWT. 

BACA JUGA:Double Top Bitcoin Telah Selesai, Banyak Orang Menanti Apa yang Terjadi Selanjutnya?

5. Hajar Aswad 

Hajar aswad atau batu hitam ini berasal dari surga yang terbuat dari permata yang sangat putih.  

Putihnya hajar aswad ini melebihi putihnya susu. Kondisinya kini menjadi hitam disebabkan oleh dosa-dosa manusia. 

BACA JUGA:Karena Hatinya Selalu Tulus, 5 Shio Berikut Tidak Pernah Kesulitan Uang Sampai Tua

Dalam sebuah hadis yang diriwayatkan o`leh sayyidina Abbas RA, Rasulullah SAW bersabda: “Hajar Aswad turun dari surga, padahal batu tersebut lebih putih dari susu, dosa manusia yang membuat batu tersebut menjadi hitam” (HR Tirmidzi).  

Hajar aswad diturunkan ke bumi saat Nabi Ibrahim diperintahkan oleh Allah SWT membangun ka’bah dan Nabi Ismail yang pertama kali menemukannya, lalu Nabi Ibrahim meletakannya di Ka’bah. 

BACA JUGA:Asuransi Pertanian Menjamin Petani Tidak Rugi, Berikut Cara Daftarnya

6. Batu Maqam Nabi Ibrahim 

Batu ini membantu Nabi Ibrahim dalam proses pembuatan Baitullah atau Ka’bah, dan mempunyai kelebihan naik turun. 

Kategori :