Bank Indonesia Bukan Bank Pertama, Begini Sejarah Perbankan di Indonesia

Jumat 15-09-2023,07:23 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

Pembentukan maskapai dagang Vereenigde Oost-Indische Compagnie yang dikenal dengan nama VOC (Persekutuan Dagang Hindia Timur).

 

Mata uang Real Spanyol masuk ke Nusantara.

 

Tahun 1603 Tugas Vereenigde Oostindische Compagnie (VOC) 

VOC bertujuan untuk membuka perdagangan di Nusantara sekaligus menghancurkan dominasi Portugis (namun gagal).

 

Tahun 1746 Bank Courant en Bank Van Leening 

Bank pertama di Nusantara yang berdiri untuk menunjang kegiatan perdagangan pada tahun 1746 adalah Bank van Courant. 

 

Bank ini memiliki tugas untuk memberikan pinjaman dengan jaminan emas, perak, perhiasan, dan barang-barang berharga lainnya.

BACA JUGA:Penjabat Sekprov Bengkulu Dilantik, 3 Nama Usulan Masih Diproses

 

Pada tahun 1752, Bank van Courant disempurnakan menjadi De Bank van Courant en Bank van Leening. 

 

Bank ini bertugas memberikan pinjaman kepada pegawai VOC agar mereka dapat menempatkan dan memutarkan uang mereka pada lembaga ini. Hal ini dilakukan dengan iming-iming imbalan bunga.

Kategori :