NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Ini menarik untuk diketahui, apalagi bagi Anda yang ingin mengajukan pinjaman online resmi Otoritas Jasa Keuangan (OJK) di AdaKami. Sebab, ada sejumlah cara yang harus dilakukan agar pinjaman bisa cepat cair.
BACA JUGA:Sudah 5.753 Pinjol Ilegal Diblokir, Ini Daftar Terkini 2023 Pinjol Ilegal dan Legal OJK
Seperti diketahui, pinjol OJK kerap kali dijadikan solusi pendanaan dengan cepat dan terpercaya.
Kini, pinjol OJK Easycash hadir untuk memberikan limit hingga Rp50 juta kepada nasabahnya. Tentu saja limit tersebut cukup besar untuk sekelas pinjol.
BACA JUGA:Masih Ada Waktu, Buruan Daftar PPPK Kemendesa 2023, Ada Formasi untuk Disabilitas
Kemudian, tenor pinjaman Easycash saat ini per periode 3-6 bulan dengan suku bunga maksimum tidak lebih dari 0,4 persen.
Tenang, Easycash ini adalah salah satu pinjol yang populer bagi masyarakat Indonesia. Sudah pasti aman, karena telah resmi terdaftar di OJK serta cepat cair.
Semakin tertarik untuk mengajukan pinjaman di Easycash? Simak caranya berikut ini.
BACA JUGA:8 Rekomendasi Makanan agar Anak Tumbuh Cerdas, Termasuk Bumbu Dapur Warna Kuning
Jadi, proses peminjaman uang di aplikasi pinjol Easycash ini 100 persen online yang hanya dilakukan dengan menggunakan smartphone.
Sebelum mengetahui cara mengajukan pinjman, berikut syarat yang perlu kamu ketahui:
1. Memiliki KTP
2. Usia minimal 18 tahun
3. Memiliki buku rekening atas nama pribadi.
BACA JUGA:Lengkap, Berikut Link Pdf dan Rincian Formasi PPPK Kemendesa 2023