Selain Gaji dan Tunjangan, PPPK Dapat THR Gak? Ini Aturannya, Silakan Dipahami

Rabu 20-12-2023,13:18 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Purnama Sakti

BACA JUGA:Kelulusan PPPK Guru Belum Diumumkan, Berikut Jadwal Terbaru dari BKN dan Tata Cara Pengisian DRH NI

Gaji, tunjangan, dan fasilitas Cuti Pengembangan kompetensi Jaminan hari tua Perlindungan Hak PPPK berkaitan dengan jaminan hari tua diatur lebih rinci dalam Paragraf 9A. 

Dijelaskan bahwa PPPK yang berhenti bekerja berhak memperoleh jaminan hari tua sesuai ketentuan di bidang jaminan sosial. Jaminan hari tua PPPK diberikan dalam program jaminan sosial nasional.

 

Putri Nurhidayati

Kategori :