Waspadai 9 Gejala Awal Kamu Bakal Kena Rematik, Pahami Penyebab dan Pengobatannya

Sabtu 25-05-2024,09:54 WIB
Reporter : Novan Alqadri
Editor : ahmad afandi

BACA JUGA:Obat Rematik Alami, Tanpa Harus ke Dokter

Pengobatan Rematik

Penyakit Artritis Reumatoid atau penyakit rematik sulit untuk disembuhkan. Tujuan dari pengobatan adalah mengurangi peradangan sendi dan rasa nyeri , Selain itu pengobatan juga dimaksudkan untuk mencegah atau memperlambat kerusakan sendi.

Secara umum pengobatan rematik yang dapat dilakukan adalah pemberian obat-obatan dan tindakan operatif. Apabila terjadi gangguan gerakan sendi dapat juga dilakukan terapi fisik (fisioterapi, terapi okupasi, podiatri). Beberapa obat-obat yang digunakan untuk memperlambat kerusakan sendi adalah:

1. NSAIDs.

2. Kortikosteroid. 

3. Obat remitif (DMARD).

Demikianlah pembahasan mengenai beberapa gejalan awal rematik serta penyebab dan cara pengobatannya.

 

(Novan)

Kategori :