Berapa Anggota Pantarlih Pemilu 2024? di TPS, Begini Jumlah yang Ditetapkan Berserta Tanggung Jawabnya

Minggu 09-06-2024,17:11 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Agus Faizar

2. Penerimaan pendaftaran calon Pantarlih: 13-19 Juni 2024

3. Penelitian administrasi calon Pantarlih: 14-20 Juni 2024 

4. Pengumuman hasil seleksi calon Pantarlih: 21-23 Juni 2024 

5. Penetapan nama hasil seleksi Pantarlih: 23 Juni 2024 

6. Pelantikan Pantarlih: 24 Juni 2024

BACA JUGA:Jual Beli Serangan, Tim Futsal Polres Kepahiang Kandas di Partai Puncak

Pelamar Pantarlih yang lolos seleksi akan menjalani masa kerja selama satu bulan atau selama penyelenggaraan Pilkada 2024. Masih berdasarkan Keputusan KPU yang sama masa kerja Pantarlih Pilkada adalah mulai 24 Juni - 25 Juli 2024.

BACA JUGA:Dua Mobil Tabrakan, Satu Terguling, Hati-hati Melintas di Kepahiang!!!

Demikian informasi mengenai berapa jumlah anggota Pantarlih Pemilu 2024. Semoga bermanfaat.

(Nutri Septiana)

Kategori :